4 Cara Mengobati Kerbau Sakit

Sebagai peternak atau orang yang memelihara hewan ternak, tentunya harus mengetahui cara mengobati kerbau sakit mengingat kerbau termasuk hewan ternak yang sangat bermanfaat. Terutama pada saat akan menghadapi hari raya Idul Qurban, maka hewan ini atau sejenisnya sangat dibutuhkan. Oleh karena itu, cari tahu semuanya terkait hal tersebut.

Cara Mengobati Kerbau Sakit

Gangguan Penyakit Hewan Ternak

Ada beberapa jenis gangguan atau penyakit yang dialami banyak hewan ternak sejenis kerbau atau sapi. Namun, ada cara mengobati kerbau sakit dengan cara paling efektif. Sebelumnya kenali dulu gangguannya, yaitu:

  • Penyakit Mulut dan Kuku (PMK)

Penyakit ini yang paling sering dialami semua hewan ternak terutama sapi dan kerbau, yaitu penyakit mulut dan kaki. Semua itu perlu diatasi untuk sapi qurban Bogor salah satunya. Penyakit paling sering ditemui pada hewan ternak, karena sangat mudah terjangkiti

  • Antrax

Berikutnya yang juga paling sering terdengar pada penyakit hewan ternak adalah antrax, yang merupakan penyakit disebabkan oleh Bacilus Antharcis dan bisa menular pada manusia. Cara penularan menjadi mudah jika penanganannya sedikit terlambat pada hewan tersebut.

  • Kembung Perut (Bloat)

Ada juga penyakit kembung perut atau bloat, dimana hewan ternak akan mengalami  penggembungan rumen dan reticulum akibat dari gas dari fermentasi karbohidrat.  

  • Haemorrhagic Septicaemia

Jika pernah mendengar penyakit haemorrhagic septicaemia, itu merupakan salah satu penyakit yang menyerang hewan ternak. Yaitu, penyakit yang disebabkan oleh jasad renik pasteurella multocida.

  • Mastitis

Mastitis merupakan salah satu penyakit yang disebabkan oleh beberapa jenis bakteri yang salah satunya juga termasuk bakteri paling dikenal seperti E-choli

  • Tuberculosis

Penyakit yang satu ini menyerang kerbau perah, karena memang sering dikandangkan. Penyebabnya dari jasad renik mycobateriumtubercolosis. Beberapa gejala adalah ternak menjadi malas, suhu tubuh naik turun, nafsu makan menurun.

  • Siphonia Exigua

Penyakit ini disebabkan oleh serangga yang cukup sering dialami oleh kerbau paling menderita. Cara paling efektif untuk membasminya tentu dengan membabat habis serangga di tempat ternak tersebut. Sedangkan, cara mengobati ada beberapa obat yang ampuh.

  • Sarcoptic Mange

Jenis yang terakhir dari penyakit hewan ternak adalah sarcoptic mange, yang merupakan penyakit yang disebabkan oleh caplak jenis sarcoptic scabaeli var babobulus.

Cara Terbaik Mengobati

Berdasarkan penyakit atau gangguan yang dijelaskan di atas, tentunya ada cara mengobati kerbau sakit sebagai cara penanganan masalah-masalah pada hewan tersebut. Yaitu, dengan cara sebagai berikut:

  • Obat-obatan

Pemberian antibiotik, antipiretik dan vitamin adalah cara efektif yang paling diketahui untuk menangani penyakit ini. ini merupakan obat-obatan khusus yang akan diberikan pada hewan ternak untuk menyembuhkan.

  • Obat Herbal

Selain memang obat-obatan yang memang diperlukan, maka obat herbal pun bisa menjadi salah satu alternatif untuk pengobatan hewan ternak. Salah satunya pengobatan tradisional yaitu dengan menggunakan sari buah asam Jawa untuk penyakit PMK.

  • Tindakan Cepat

Jika memang obat-obatan tidak cukup ampuh untuk berbagai penyakit yang muncul pada hewan ternak, maka perlu diambil tindakan cepat selain tindakan pencegahan. Yaitu, seperti menganalisis secara cpat bahwa hewan sudah terjangkit, tidak mengonsumsi daging dari hewan tersebut agar tidak tertular pada manusia dan juga penguburan hewan terjangkit dengan segera hingga membasmi penyakit dengan cara dibakar.

  • Penyemprotan Insektisida

Cara ampuh juga bisa dilakukan dengan menyemprot insektisida secara memadai pada beberapa bagian yang diperlukan.

Cukup jelas semua penjabaran mengenai berbagai masalah penyakit yang dialami, dan lengkap dengan cara mengobati kerbau sakit sebagai salah satu contoh penanganannya.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top